Ekologi Berwawasan Gender Dalam Perspektif Al Qur`an
Ekologi Berwawasan Gender dalam Perspektif al-Qur`an Oleh Nur Arfiyah Febriani Masifnya kerusakan lingkungan yang ada di sekeliling kita, para ahli berusaha mencari solusinya. Faktor penyebab kerusakan lingkungan menurut para tokoh eco-feminist, salah satunya adalah sikap dominatif laki-laki terhadap perempuan. Karena sifat dominatif ini, mengakibatkan laki-laki dominatif juga terhadap bumi, yang karakternya mirip dengan perempuan.